Atasi Kekurangan Dokter, Dinkes Rekrut Dokter Magang

Editor : |

Kamis, 8 Agustus 2019 - 09:31 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PUBLIKASIONLINE.CO,- Mengatasi kekurangan dokter umum di fasilitas kesehatan, khususnya di beberapa puskesmas, Pemerintah Kabupaten Bulukumba melalui Dinas Kesehatan merekrut 7 orang tenaga dokter magang yang disebar ke 7 puskesmas di Kabupaten Bulukumba.

Dari 7 dokter tersebut, hanya satu laki-laki, enam lainnya dokter perempuan. Dari lampiran surat Kepala Dinas Kesehatan Nomor: 114/07.04/1.2/V/2019 tentang Pengangkatan Tenaga Dokter Magang Dinas Kesehatan, rata-rata usia 7 dokter tersebut masih terbilang muda. Yang termuda kelahiran 1994, dan yang tertua kelahiran 1988.

Foto : Atasi Kekurangan Dokter, Pemkab  melalui Dinkes Rekrut Bulukumba  Dokter Magang

Menurut Kepala Bidang Pelayanan Kesehatan (Yankes)  Darmawati, para dokter ini akan bekerja mulai pada bulan Juni sampai dengan Desember 2019. Gaji para dokter dianggarkan di Dokumen Pelaksanaan Anggaran (DPA) Dinas Kesehatan Bulukumba Tahun Anggaran 2019. Keberlanjutannya nanti akan disesuaikan dengan kemampuan keuangan daerah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Para dokter magang ini menerima gaji setara dengan gaji PNS golongan III.a, dan akan mendapatkan jasa medis sesuai dengan layanannya di puskesmas masing- masing,” beber Darmawati beberapa waktu yang lalu.

Dikatakannya, dengan adanya penambahan dokter magang tersebut, diharapkan pelayanan di puskesmas yang mereka tempati bertugas semakin meningkat, dan keluhan keterbatasan layanan dokter di puskesmas dapat ditangani.

Berikut nama-nama 7 dokter magang dan penempatannya :
1. dr. Muflih Mahsyar (Puskesmas Herlang)
2. dr. Hj Suci Khadijah Putri Dolo (Puskesmas Bontonyeleng)
3. dr. Nur Awaliya Fatimah (Puskesmas Batang)
4. dr. Fausiah (Puskesmas Palangisang)
5. dr. Andi Asmita Abrar (Puskesmas Salassae)
6. dr. Dian Auliah Sari Hafied (Puskesmas Bontotiro)
7. dr. Rina Muktamaria (Puskesmas Manyampa)

Facebook Comments Box

Editor :

Berita Terkait

Jalan Sehat Anti Mager, Ribuan Warga Tana Toraja Berbaur dengan Andalan Hati
Membanggakan! PemKab Bantaeng Borong 4 Penghargaan dari Gubernur SulSel
Tingkatkan Layanan Kesehatan, Pj. Bupati Bantaeng Lounching Serentak Penerapan ILP, di 13 Puskesmas
Program Studi Pendidikan Dokter Gigi Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial Unhas Bersama Smile Train Indonesia (STI) sukses menyelenggarakan Run For Smiles Be A Hero
Posyandu Era Baru Resmi Diluncurkan di Posyandu Melati, Desa Bonto Jai
Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal
Dorong Gerakan Sekolah Sehat, UPT SMAN 3 Sidrap Lakukan MoU Bersama Puskesmas
Kabar Baik! Layanan Kemoterapi RSUD Prof.Anwar Makkatutu di Resmikan

Berita Terkait

Rabu, 4 Desember 2024 - 20:31 WITA

Gelar Reses, Bahtiar Kareng Situju Perjuangkan Aspirasi Masyarakat Pesisir di Bantaeng

Rabu, 4 Desember 2024 - 19:46 WITA

Bahtiar Kareng Situju Anggota DPRD Sulsel Fraksi PKB Gencar Reses di Jeneponto

Rabu, 4 Desember 2024 - 12:14 WITA

Sambut HJB ke-770, Pemkab Bantaeng Fasilitasi 100 Pasangan Ikuti Sidang Nikah Gratis

Rabu, 4 Desember 2024 - 10:45 WITA

Tokoh Pemuda Andalan Asal Maros Meraih Gelar Doktor

Selasa, 3 Desember 2024 - 21:53 WITA

Anggota DPRD Sulsel Hj. Salmawati Gelar Reses di Dua Lokasi 

Selasa, 3 Desember 2024 - 11:00 WITA

Jelang HJB ke-770, Pemkab Bantaeng Gelar Dzikir dan Doa Bersama

Selasa, 3 Desember 2024 - 05:56 WITA

Ada Pelanggaran Administrasi di TPS 002, Bawaslu Bantaeng Rekomendasi PSU

Senin, 2 Desember 2024 - 21:16 WITA

Tim Sepakbola Athirah FC Torehkan Sejarah di Turnamen Bangkok Internasional Super Cup 2024

Berita Terbaru

News

Tokoh Pemuda Andalan Asal Maros Meraih Gelar Doktor

Rabu, 4 Des 2024 - 10:45 WITA