Melawan Polres, Ujian Pertama ‘Rakhmat Fajar’ Manajer JOIN FC

Editor : |

Selasa, 3 September 2019 - 10:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bulukumba || Klub sepak bola Jurnalis Online Indonesia (JOIN) Kabupaten Bulukumba bakal sedang mempersiapkan Tim terbaiknya dalam laga eksibisi di Lapangan Ponre mendatang.

Di bawah kendali manager Rakhmat Fajar, JOIN FC tak bisa dipandang sebelah mata. Pasalnya, materi pemain yang bakal menghadapi mendatang terbilang berpengalaman di dunia sepak bola.

“Kita telah rapat secara internal, sebagai orang yang ditunjuk sebagai Manager pada Tim, ini hal yang sangat tidak mudah. Pasalnya materi pemain akan kita ramuh sebaik mungkin untuk melahirkan pertandingan yang menarik, sehingga kemenangan ada dipihak kita,” Kata Fajar usai ditetapkan sebagai Manager JOIN FC, Senin (2/9/2019) sore.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menghadapi materi pemain dari Institusi kepolisian, Polres Bulukumba, Rakhmat Fajar mengakui kekuatan fisik dari mereka. Hanya saja, sebagai manager, memiliki strategi tersendiri menghadapi pemain Polres Bulukumba yang dipimpin oleh Kapolres Bulukumba, AKBP Syamsu Ridwan.

“Kita akan mengeluarkan kemampuan terbaik, bermodal pemain yang matang dari lini belakang hingga depan,” Ujarnya.

Fajar menambahkan, laga eksibisi ini adalah sebagai ajang silaturahmi bersama personel kepolisian, dengan harapan mampu berkolaborasi untuk kemajuan Bulukumba.

Facebook Comments Box

Editor :

Berita Terkait

Lapas Kelas IIA Bulukumba Perkuat Integritas Pegawai Penguatan Anto Korupsi
Kordiv HP2H Ingatkan Integritas Pengawas TPS dalam Pelaksanaan Kerja Pengawasan
Sudah Dirasakan Maysarakat, Ini Sederet Bukti Kinerja Nyata Andi Sudirman di Selayar
Lapas Bulukumba Gelar Pengajian di Blok WBP, Begini Tujuannya!
Hadiri Fajar Award, Sekda Bantaeng Bawa Pulang Tropi Penghargaan
Semarak HKN ke 60, Dinkes Jeneponto Gelar Berbagai Kegiatan
Pelantikan KPPS Desa Kajaolaliddong Berlangsung Lancar dan Khidmat
Kolaborasi DJKI dan Pemkab Perluas Pasar Kopi Khas Bantaeng
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 00:34 WITA

Lapas Kelas IIA Bulukumba Perkuat Integritas Pegawai Penguatan Anto Korupsi

Selasa, 12 November 2024 - 21:52 WITA

Taufan Pawe Sebut Sinergi Pemprov Sulsel Bukti Nyata Kepemimpinan Andi Sudirman

Selasa, 12 November 2024 - 21:09 WITA

Janji Kawal Sampai Menang, Pemuda Ereng-Ereng Ingin Kuliah Gratis Sentuh Pesantren

Selasa, 12 November 2024 - 19:46 WITA

Ketua PW AAI Sulsel Pukai Peserta Bimbingan Tehnik Implementasi e-Arsip

Selasa, 12 November 2024 - 19:34 WITA

HMI Hukum UMI Geruduk Kantor Pertamina Region VII, Ini Tuntunannya!

Selasa, 12 November 2024 - 10:54 WITA

Kader Aisyiyah se Kota Makassar Dukung Andalan Hati di Sulsel

Selasa, 12 November 2024 - 08:46 WITA

Prajurit dan Persit Kodim 1313/Phw Menerima Pembinaan Mental Dari Bintaljarahdam XIII/Mdk 

Selasa, 12 November 2024 - 08:38 WITA

Keluhkan Warga, Polisi di Jeneponto Police Line Dua Lokasi Tambang Ilegal

Berita Terbaru

Headline News

HMI Hukum UMI Geruduk Kantor Pertamina Region VII, Ini Tuntunannya!

Selasa, 12 Nov 2024 - 19:34 WITA