Raih Nomor Urut Dua, Ilham Azikin: Simbol Keseimbangan

Editor : |

Senin, 23 September 2024 - 11:17 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG, PO — Pasangan Calon Bupati Bantaeng, DR Ilham Azikin – Nurkanita M Kahfi meraih nomor urut dua pada Pilkada Bantaeng 2024. Bagi pasangan ini, nomor urut dua adalah simbol kesempurnaan, dan keseimbangan.

“Tanpa mengkultuskan angka. Bagi kami angka dua adalah simbol keseimbangan. Dengan keseimbangan, kita akan menjaga Bantaeng ini tetap damai,” kata Ilham Azikin.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dia menambahkan, makna kesimbangan dari angka dua dianggap sebagai bentuk representasi keterwakilan perempuan dari pasangan Calon Bupati Bantaeng ini. Dia menyebut, kehadiran Kanita M Kahfi sebagai calon Wakil Bupati Bantaeng adalah bentuk keseimbangan pada pemerintahan.

“Ada ibu Kanita yang tentunya menjadi keterwakilan perempuan,” ucap nya.

Dia juga menyebut, makna angka dua juga memudahkan dirinya untuk di masa kampanye itu. Dia menyebut, masyarakat Bantaeng tentu berharap bisa dua kali lebih baik di masa mendatang.

“Dengan keseimbangan, kita meraih kemenangan bersama-sama,” jelasnya.

Sekedar diketahui, pengundian nomor urut pasangan Pilkada Bantaeng diawali dengan pencabutan nomor antrian oleh calon wakil Bupati. Nurkanita M Kahfi saat itu mengambil nomor antrian ke-4. Sedangkan H Sahabuddin mengambil nomor antrian pertama. Artinya, Ilham Azikin orang kedua yang mengambil nomor urut.

Ketua KPU Kabupaten Bantaeng, Muh Saleh mengatakan, KPU akan senantiasa menjaga integritas dan memberikan pelayanan secara adil. Dia berharap kritik dan saran jika ternyata ada kekurangan di setiap tahapan.

“Kami memohon maaf jika ada kekurangan di proses ini,” katanya.

Facebook Comments Box

Editor :

Berita Terkait

Ilham Azikin Beberkan Dua Syarat Dukung IAKAN di Pilkada Bantaeng
Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal
Dampingi Pimpinan YW UMI, Pj. Bupati Bantaeng Tinjau Pembangunan Kampus
Wujud Rasa Syukur dan Silaturrahmi, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Ramah Tamah HUT TNI ke-79
Hadiri Upacara HUT TNI ke-79, Ketua LDII Sulsel: Kami Bangga Memiliki TNI
HUT TNI ke 79, Gelar Upacara hingga Ramah Tamah, Dandim 1425 Jeneponto: Bentuk Rasa Syukur
HUT TNI ke-79, TNI Dituntut Kedepankan Kepentingan Rakyat
Tomas Tombolo: Nomor 2 Sudah Tertanam di Dalam Hati Warga
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:16 WITA

Ilham Azikin Beberkan Dua Syarat Dukung IAKAN di Pilkada Bantaeng

Minggu, 6 Oktober 2024 - 12:08 WITA

Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal

Minggu, 6 Oktober 2024 - 11:05 WITA

Dampingi Pimpinan YW UMI, Pj. Bupati Bantaeng Tinjau Pembangunan Kampus

Minggu, 6 Oktober 2024 - 08:40 WITA

Wujud Rasa Syukur dan Silaturrahmi, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Ramah Tamah HUT TNI ke-79

Minggu, 6 Oktober 2024 - 08:27 WITA

Hadiri Upacara HUT TNI ke-79, Ketua LDII Sulsel: Kami Bangga Memiliki TNI

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 17:09 WITA

HUT TNI ke-79, TNI Dituntut Kedepankan Kepentingan Rakyat

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 16:53 WITA

Tomas Tombolo: Nomor 2 Sudah Tertanam di Dalam Hati Warga

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 12:23 WITA

HUT TNI Ke-79 di Kodim 1411/Bulukumba: TNI Siap Kawal Suksesi Kepemimpinan Nasional

Berita Terbaru

Kesehatan

Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal

Minggu, 6 Okt 2024 - 12:08 WITA