Warga Papanloe ke Huadi Group : Terima Kasih Haudi Group

Editor : |

Selasa, 24 September 2024 - 13:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BANTAENG,PO – Warga Dusun Bangun Pandang, Desa Papanloe menyampaikan apresiasi kepada Huadi Group atas bantuan dan kepedulian terhadap korban kebakaran, yang terjadi beberapa hari lalu.

Kepala Dusun Bangun Pandang, Tama Dg Lengu mengakui, sangat berterima kasih kepada Huadi Group sudah peduli terhadap masyarakatnya yang sementara tertimpa musibah.

“Kami menyampaikan terima kasih yang setinggi-tingginya kepada Huadi Group atas bantuan dan kepedulian terhadap warga kami, di Dusun Bangun Pandang, Desa Papanloe,” kata Tama Dg Lengu kepada awak media, Sabtu, 21 September 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sementara itu, Korban Kebakaran Dusun Bangun Pandang, Ancu Masang Dg Caya mengaku memang Huadi Group sudah acap kali turun di tengah-tengah masyarakat untuk membantu.

“Apalagi kami yang terkena musibah kebakaran ini. Sudah pasti dibantu dari Huadi Group. Kami betul-betul menyampaikan terima kasih yang sebesar-besarnya,” kata Ancu.

Demikian juga, Ledeng Dg Ti’no menyampaikan, semoga bantuan dari Huadi Group ini berani ibadah di sisi Allah SWT. “Kami do’akan Huadi Group sukses selalu. Dan bantuan ini betul-betul bermanfaat bagi kami semua,” pungkasnya.

External Support HBIP atau Huadi Group, Kurniadi Akbar mengaku, memang sudah menjadi kewajiban Huadi Group terus turun ketemu bantu masyarakat, lebih-lebih masyarakat tertimpa musibah.

“Kami tetap konsisten turun membantu masyarakat. Apalagi ini adalah musibah kebakaran, di Dusun Bangun Pandang, Desa Papanloe ini,” tambahnya.

Untuk diketahui, distribusi bantuan kebakaran di Dusun Bungun Pandang Desa Papanloe antara lain, Kasur Lipat Ukuran 3 Sebanyak 4 buah, Kompor Gas 2 mata sebanyak 2 buah, Perlengkapan Dapur 2 set, Beras 5 Kg Sebanyak 4 Karung, Indomie Goreng 2 Dos dan Indomie Soto 2 Dos.

Facebook Comments Box

Editor :

Berita Terkait

Ilham Azikin Beberkan Dua Syarat Dukung IAKAN di Pilkada Bantaeng
Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal
Dampingi Pimpinan YW UMI, Pj. Bupati Bantaeng Tinjau Pembangunan Kampus
Wujud Rasa Syukur dan Silaturrahmi, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Ramah Tamah HUT TNI ke-79
Hadiri Upacara HUT TNI ke-79, Ketua LDII Sulsel: Kami Bangga Memiliki TNI
HUT TNI ke 79, Gelar Upacara hingga Ramah Tamah, Dandim 1425 Jeneponto: Bentuk Rasa Syukur
HUT TNI ke-79, TNI Dituntut Kedepankan Kepentingan Rakyat
Tomas Tombolo: Nomor 2 Sudah Tertanam di Dalam Hati Warga
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:16 WITA

Ilham Azikin Beberkan Dua Syarat Dukung IAKAN di Pilkada Bantaeng

Minggu, 6 Oktober 2024 - 12:08 WITA

Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal

Minggu, 6 Oktober 2024 - 11:05 WITA

Dampingi Pimpinan YW UMI, Pj. Bupati Bantaeng Tinjau Pembangunan Kampus

Minggu, 6 Oktober 2024 - 08:40 WITA

Wujud Rasa Syukur dan Silaturrahmi, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Ramah Tamah HUT TNI ke-79

Minggu, 6 Oktober 2024 - 08:27 WITA

Hadiri Upacara HUT TNI ke-79, Ketua LDII Sulsel: Kami Bangga Memiliki TNI

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 17:09 WITA

HUT TNI ke-79, TNI Dituntut Kedepankan Kepentingan Rakyat

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 16:53 WITA

Tomas Tombolo: Nomor 2 Sudah Tertanam di Dalam Hati Warga

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 12:23 WITA

HUT TNI Ke-79 di Kodim 1411/Bulukumba: TNI Siap Kawal Suksesi Kepemimpinan Nasional

Berita Terbaru

Kesehatan

Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal

Minggu, 6 Okt 2024 - 12:08 WITA