Dua Unit Rumah Panggung di Jeneponto Hangus Terbakar, Kerugian Ditaksir Ratusan Juta

Editor : |

Minggu, 29 September 2024 - 08:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jeneponto,PO – Kembali sijago merah menghanguskan dua unit rumah panggung rata dengan tanah, di dusun panaikang, desa Balumbungan Kecamatan Bontoramba, Kabupaten Jeneponto, Sulsel. Pada hari Sabtu, 28 September 2024, Kemarin.

Dua unit rumah panggung tersebut merupakan milik Ansar tompo dan Rahma dg situju hangus tak tersisa.

Plt Kasi Humas Polres Jeneponto, Iptu Uji Mughni, menyampaikan bahwa berdasarkan informasi dari warga setempat, api dengan cepat membesar sehingga sulit untuk dipadamkan sebelum merambat ke kedua rumah tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Upaya pemadaman dilakukan oleh warga setempat sebelum petugas pemadam kebakaran tiba di lokasi kejadian. Beruntung, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa ini,” ujarnya dalam rilis Humas.

Kata dia, Api berhasil dipadamkan setelah tiga unit mobil pemadam kebakaran dari pemkab Jeneponto datang memadamkan dibantu warga sekitar.

“Untuk kerugian materil diperkirakan mencapai Rp 560 juta,” sebutnya.

Diduga Api ini berasal dari korsleting listrik, namun penyebab pasti masih dalam penyelidikan pihak berwenang.

Atas Peristiwa ini, tentunya meninggalkan duka mendalam bagi keluarga korban yang kehilangan tempat tinggal mereka.

“Saat ini, mereka sementara mengungsi di rumah kerabat terdekat sambil menunggu bantuan lebih lanjut dari pemerintah setempat,” pungkas Iptu Uji Mughni.

Kontributor : Firman

Facebook Comments Box

Editor :

Berita Terkait

Ilham Azikin Beberkan Dua Syarat Dukung IAKAN di Pilkada Bantaeng
Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal
Dampingi Pimpinan YW UMI, Pj. Bupati Bantaeng Tinjau Pembangunan Kampus
Wujud Rasa Syukur dan Silaturrahmi, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Ramah Tamah HUT TNI ke-79
Hadiri Upacara HUT TNI ke-79, Ketua LDII Sulsel: Kami Bangga Memiliki TNI
HUT TNI ke 79, Gelar Upacara hingga Ramah Tamah, Dandim 1425 Jeneponto: Bentuk Rasa Syukur
HUT TNI ke-79, TNI Dituntut Kedepankan Kepentingan Rakyat
Tomas Tombolo: Nomor 2 Sudah Tertanam di Dalam Hati Warga
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 6 Oktober 2024 - 16:16 WITA

Ilham Azikin Beberkan Dua Syarat Dukung IAKAN di Pilkada Bantaeng

Minggu, 6 Oktober 2024 - 12:08 WITA

Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal

Minggu, 6 Oktober 2024 - 11:05 WITA

Dampingi Pimpinan YW UMI, Pj. Bupati Bantaeng Tinjau Pembangunan Kampus

Minggu, 6 Oktober 2024 - 08:40 WITA

Wujud Rasa Syukur dan Silaturrahmi, Kodim 1410 Bantaeng Gelar Ramah Tamah HUT TNI ke-79

Minggu, 6 Oktober 2024 - 08:27 WITA

Hadiri Upacara HUT TNI ke-79, Ketua LDII Sulsel: Kami Bangga Memiliki TNI

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 17:09 WITA

HUT TNI ke-79, TNI Dituntut Kedepankan Kepentingan Rakyat

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 16:53 WITA

Tomas Tombolo: Nomor 2 Sudah Tertanam di Dalam Hati Warga

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 12:23 WITA

HUT TNI Ke-79 di Kodim 1411/Bulukumba: TNI Siap Kawal Suksesi Kepemimpinan Nasional

Berita Terbaru

Kesehatan

Huadi Group Dukung Kesehatan Lewat Aksi Donor Darah Massal

Minggu, 6 Okt 2024 - 12:08 WITA